Rabu, 03 Februari 2010

Ikan Masak Cabai Hijau

Bahan :

1 ekor ikan tenggiri (lumuri garam dan jeruk nipis) potong2
150 cabai hijau besar, tumbuk kasar
Minyak goreng

Bumbu halus :
1 ruas kunyit
5 siung bawang merah
3 siung bawang putih
4 butir kemiri
garam secukupnya
1 ruas lengkuas,memarkan saja tidak perlu dihaluskan
1 batang serai, memarkan

Cara memasak :
1. Lumuri ikan dengan bumbu untuk melumuri, biarkan selama 30 menit hingga meresap.
2. Goreng ikan sampai berwarna kuning kecoklatan, angkat tiriskan.
3. Panaskan 2 sendok minyak bekas menggoreng ikan, tumis bumbu yang dihaluskan hingga harum.
4. Masukkan Cabai Hijau dan sisa bumbu, masukkan ikan, aduk rata. Angkat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar