Rabu, 03 Februari 2010

Es Kacang Merah

Bahan :
250 gr kacang merah kering, rendam semalaman (biar empuukk)
3 cm batang kayu manis
250 gr gula merah, sisir halus
150 gr gula halus
susu kental manis secukupnya
daun pandan
es batu diserut, secukupnya

Cara membuat :
1. Rebus kacang merah yang telah direndam bersama kayu manis dan 500cc air hingga agak lunak lalu tiriskan
2. Campur gula merah dan gula pasir, masak bersama 500 cc air hingga gula larut, angkat dan saring.
3. Teruskan memasak bersama kacang merah dan benar2 lunak dan larutan gula mengental.
4. Taruh beberapa sendok kacang merah manis kedalam sebuah gelas/mangkuk kecil, beri susu kental manis dan es batu serut...

Tidak ada komentar:

Posting Komentar